Report Sebijak Talks Bersama Dr. Hatma Suryatmojo
Banjir Ibukota di moment tahun baru 2020 ini menjadi isu hangat di berbagai media massa. Bagaimana tidak, banjir yang melanda Jakarta, Tangerang, dan Bekasi ini telah melumpuhkan aktivitas masyarakat. Selain rumah-rumah yang tergenang, mobil-mobil pun turut hanyut, bahkan sempat dikabarkan bahwa landasan pacu Bandar Udara Internasional Halim Perdana Kusuma lumpuh untuk beberapa jam. Berbagai perdebatan muncul terkait bagaimana kebijakan preventif